Sekilas Info Mengenai Harajuku Style
Harajuku (原宿?) adalah sebutan populer untuk kawasan di sekitar Stasiun JR Harajuku,Distrik Shibuya, Tokyo. Sekitar tahun 1980-an, Harajuku merupakan tempat berkembangnya subkultur Takenoko-zoku. Sampai hari ini, kelompok anak muda berpakaian aneh bisa
dijumpai di kawasan Harajuku. Selain itu, anak-anak sekolah dari berbagai
pelosok di Jepang sering memasukkan Harajuku sebagai tujuan studi wisata
sewaktu berkunjung ke Tokyo. Stasiun JR Harajuku
Di stasiun ini juga tempat awal mulanya masyarakat Jepang mulai berkreasi dengan penampilan mereka. Ada yang berdandan meniru tokoh-tokoh anime (kartun jepang), menggambar wajah mereka dan sebagainya.
Oleh karena tempat mereka berkumpul ini di stasiun Harajuku lalu kebanyakan dari mereka memberi julukan untuk pakaian mereka "HARAJUKU STYLE". Gaya Harajuku sendiri merupakan semacam street fashion atau fashion jalanan yang tidak mengenal peraturan.Untuk yang ngefans banget banget sama harajuku style, ada beberapa aspek yang kita perlukan.. hehe
Yuk mari cekidot :D
Sesuaikan Kombinasi Pakaian Yang dimaksud disini adalah menyesuaikan kombinasi pakaian baik dari segi warna dan kecocokan. Harajuku itu membutuhkan kreatifitas yang tinggi dan keterampilan. Dalam harajuku ini kita harus mampu menunjukan image kuat tentang diri kita. Selain itu kita juga mesti tetep update mengenai perkembangan Harajuku di Jepang.
Mengetahui Berbagai Jenis Variasi Harajuku StyleAspek ini juga perlu loo untuk kelancaran kita dalam berbusana Harajuku :D . Berikut ini merupakan variasi aliran-aliran dalam Harajuku :
- Gothic Lolita, merupakan gaya klasik harajuku. Cirinya adalah mengenakan busana campuran antara gothic, feminime, dan elegant. Penampilan Gothic Lolita ini mirip dengan boneka Victoria.
- Cosplay, ini adalah gaya busana yang terinspirasi dari tokoh game, tokoh anime, atau tokoh kartun.
- Decora style, yaitu style dengan perpaduan warna yang cerah, flamboyant, dengan berbagai pernak-pernik aksesoris dari kepala sampai ujung kaki.
- Kawaii, artinya cute. Jadi ini merupakan gaya anak-anak yang riang atau ceria. Kita bisa mengambil inspirasi dari tokoh anime, mainan, warna-warna pastel dan sebagainya.
- Ganguro, adalah fashion dengan warna-warna cerah, rok mini, gelang, kalung, lipstick dengan waran putih, eye shadow, dan rambut yang di bleaching dengan warna abu, silver, atau orange.
- Wamono, yaitu mengkombinasikan gaya antara busana barat dengan gaya tradisional jepang.
Mencoba Bereksperimen Menggunakan Pakaian yang Berlapis, mengapa perlu ? karna salah satu keunggulan Harajuku style adalah pakaian yang berlapis. Kita dapat menggunakan Sweater, rompi, jacket, blus, gaun, legging, dan yang lainnya. Pemakaian pakaian berlapis dapat memberikan pilihan dalam gaya fashion kita.Mendesain Sendiri Model Pakaian, kita dapat mendesain sendiri model pakaian Harajuku kita. Ini bermanfaat untuk mengasah keterampilan kita, selain itu kita dapat membuat karakter yang sesuai dengan kita guys.Menggunakan aksesoris yang bersemangat. Menggunakan aksesoris yang dapat menarik perhatian seperti perhiasan, anting, dasi, aksesoris rambut, ikat pinggang, sarung tangan, kaos kaki, dan apapun yang dapat membumbui penampilan. Terutama untuk gaya Decora, lonceng pun dapat kita gunakan. Aksesoris ini tak perlu matching dengan pakaian kita lo.Menggunakan Make Up Dan Gaya Rambut Yang sedikit aneh. Gaya harajuku bukan saja tentang cara berpakaian, menguncir rambut pun termasuk gaya yang popular, disamping rambut yang berwarna warni. Make up pun dibuat lebih kreatif, bahkan gaya make up seperti bermain theater pun bisa menjadi hal baru yang menyenangkan.Menggunakan Apapun yang terlihat bagus untuk kita. Buatlah sesuatu yang unik yang mampu mendukung penampilan harajuku anda, jika menurut anda stocking corak pelangi atau polka dot cocok dikombinasikan dengan pakaian wol kotak-kotak, maka lakukan lah dengan cara anda.
Semoga bermanfaat :)
Komennya jangan lupa yaa ^^
Sekilas Info Mengenai Harajuku Style
Harajuku (原宿?) adalah sebutan populer untuk kawasan di sekitar Stasiun JR Harajuku,Distrik Shibuya, Tokyo. Sekitar tahun 1980-an, Harajuku merupakan tempat berkembangnya subkultur Takenoko-zoku. Sampai hari ini, kelompok anak muda berpakaian aneh bisa
dijumpai di kawasan Harajuku. Selain itu, anak-anak sekolah dari berbagai
pelosok di Jepang sering memasukkan Harajuku sebagai tujuan studi wisata
sewaktu berkunjung ke Tokyo. Stasiun JR Harajuku
Di stasiun ini juga tempat awal mulanya masyarakat Jepang mulai berkreasi dengan penampilan mereka. Ada yang berdandan meniru tokoh-tokoh anime (kartun jepang), menggambar wajah mereka dan sebagainya.
Oleh karena tempat mereka berkumpul ini di stasiun Harajuku lalu kebanyakan dari mereka memberi julukan untuk pakaian mereka "HARAJUKU STYLE". Gaya Harajuku sendiri merupakan semacam street fashion atau fashion jalanan yang tidak mengenal peraturan.Untuk yang ngefans banget banget sama harajuku style, ada beberapa aspek yang kita perlukan.. hehe
Yuk mari cekidot :D
Sesuaikan Kombinasi Pakaian Yang dimaksud disini adalah menyesuaikan kombinasi pakaian baik dari segi warna dan kecocokan. Harajuku itu membutuhkan kreatifitas yang tinggi dan keterampilan. Dalam harajuku ini kita harus mampu menunjukan image kuat tentang diri kita. Selain itu kita juga mesti tetep update mengenai perkembangan Harajuku di Jepang.
Mengetahui Berbagai Jenis Variasi Harajuku StyleAspek ini juga perlu loo untuk kelancaran kita dalam berbusana Harajuku :D . Berikut ini merupakan variasi aliran-aliran dalam Harajuku :
- Gothic Lolita, merupakan gaya klasik harajuku. Cirinya adalah mengenakan busana campuran antara gothic, feminime, dan elegant. Penampilan Gothic Lolita ini mirip dengan boneka Victoria.
- Cosplay, ini adalah gaya busana yang terinspirasi dari tokoh game, tokoh anime, atau tokoh kartun.
- Decora style, yaitu style dengan perpaduan warna yang cerah, flamboyant, dengan berbagai pernak-pernik aksesoris dari kepala sampai ujung kaki.
- Kawaii, artinya cute. Jadi ini merupakan gaya anak-anak yang riang atau ceria. Kita bisa mengambil inspirasi dari tokoh anime, mainan, warna-warna pastel dan sebagainya.
- Ganguro, adalah fashion dengan warna-warna cerah, rok mini, gelang, kalung, lipstick dengan waran putih, eye shadow, dan rambut yang di bleaching dengan warna abu, silver, atau orange.
- Wamono, yaitu mengkombinasikan gaya antara busana barat dengan gaya tradisional jepang.
Mencoba Bereksperimen Menggunakan Pakaian yang Berlapis, mengapa perlu ? karna salah satu keunggulan Harajuku style adalah pakaian yang berlapis. Kita dapat menggunakan Sweater, rompi, jacket, blus, gaun, legging, dan yang lainnya. Pemakaian pakaian berlapis dapat memberikan pilihan dalam gaya fashion kita.Mendesain Sendiri Model Pakaian, kita dapat mendesain sendiri model pakaian Harajuku kita. Ini bermanfaat untuk mengasah keterampilan kita, selain itu kita dapat membuat karakter yang sesuai dengan kita guys.Menggunakan aksesoris yang bersemangat. Menggunakan aksesoris yang dapat menarik perhatian seperti perhiasan, anting, dasi, aksesoris rambut, ikat pinggang, sarung tangan, kaos kaki, dan apapun yang dapat membumbui penampilan. Terutama untuk gaya Decora, lonceng pun dapat kita gunakan. Aksesoris ini tak perlu matching dengan pakaian kita lo.Menggunakan Make Up Dan Gaya Rambut Yang sedikit aneh. Gaya harajuku bukan saja tentang cara berpakaian, menguncir rambut pun termasuk gaya yang popular, disamping rambut yang berwarna warni. Make up pun dibuat lebih kreatif, bahkan gaya make up seperti bermain theater pun bisa menjadi hal baru yang menyenangkan.Menggunakan Apapun yang terlihat bagus untuk kita. Buatlah sesuatu yang unik yang mampu mendukung penampilan harajuku anda, jika menurut anda stocking corak pelangi atau polka dot cocok dikombinasikan dengan pakaian wol kotak-kotak, maka lakukan lah dengan cara anda.
Semoga bermanfaat :)
Komennya jangan lupa yaa ^^
Tidak ada komentar:
Posting Komentar